CO-555 CALIBRATION ANVIL (ALAT KALIBRASI HAMMER TEST)
Standar Acuan : ASTM CO-555, SNI-ASTM C805-2012
Hammer Test meskipun sudah dikalibrasi, namun sebelum berangkat ke lapapangan terlabih dahulu harus dilakukan Kalibrasi ANVIL yang gunanya untuk memastikan bahwa Hammer Test masih layak untuk dijadikan alat pengujian sesuai SNI-ASTM C805-2012 tentang "Metode Uji Angka Pantul Beton Keras". Apabila hasil uji dengan Anvil masih menunjukan angka 80 + 2 maka Hammer Test boleh dibawa kelapangan untuk dijadikan alat uji.
Calibration ANVIL yang digunakan untuk mengkalibrasi Hammer Test harus dikalibrasi terlebih dahulu oleh Laboratorium KAN. Anvil terbuat dari baja karbon bermutu tinggi yang telah diperkeras sampai memenuhi angka kekerasan 65-67 Rockwell C pada permukaan untuk pemantulan hammer test dan memiliki lingkaran pemandu hammer yang dilapisi dengan strip kempa. Digunakan untuk Hammer Test Tipe N dan L.